Sabtu, 04 Januari 2014

Hilangkan Attribution di Blog

.



    Hai, sobat. Selamat pagi ^_^.  Lanjut dari tutorial sebelumnya, kali ini aku mau kasih tahu cara menghilangkan elemen 'Attribution' di blog. Kalian sudah tahu apa itu attribution? Kalau ada yang belum tahu, silahkan buka blog sobat dan scroll ke bawah, temukan kata Powered by Blogger. Nah kata itulah yang disebut Attribution. Kalau kalian ingin menghilangkan kata itu dari blog, silahkan ikuti stepnya yaa ..:)


          <->       


Langkah yang harus kalian lakukan ialah : 

1)   Sign in ke akun blogger sobat

2)   Buka Dashboard -> Design -> Edit Html

3)   Lalu, centang kotak ' Expand Widget Templates ' seperti gambar di bawah ini.



4)   Kalau sudah, sekarang cari kode berikut dengan menekan tombol Ctrl+F di keyboard ( Tekan bersamaan ) :

<b:widget id='Attribution1' locked='true' title='' type='Attribution'>


5)   Apabila sobat telah menemukannya, silahkan ganti locked='true menjadi locked='False', maksudnya sobat silahkan ganti kata true menjadi false jika ingin kata Powered by Blogger terbuang.

6)   Setelah itu, klik preview dulu, jika tak ada kesalahan dan error, baru boleh klik Save template.

7)   Next, buka blog sobat lalu cari widget Powered by Blogger itu. Klik tombol setting ( berupa ikon tang dan obeng ). 
 

      Nanti akan muncul kotak edit, kemudian klik Remove / Hapus.  ( Lihat gambar )




8)   Selesai. Sekarang attribution itu sudah hilang dari blog anda. :) Selamat mencoba, semoga berhasil ^_^ .

" Wassalamualaikum "



0 comments

:a: :b: :c: :d: :e: :f: :g: :h: :i: :j: :k: :l: :m: :n:

Posting Komentar

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...
 

Thanks for your visiting ^_^

My Friends

About Me